Majalah Digital Yatim Mandiri


Dalam ayat tersebut, kita sebagai umat manusia yang tak luput dari keburukan Allah memerintahkan kita untuk berhijrah dari sifat yang buruk ke sifat yang lebih baik.
Oleh karena itu, tema bahasan utama Rubrik Bekal Hidup Majalah Yatim Mandiri edisi Oktober 2017 ini adalah Berubah Lebih Baik. Dengan harapan dapat menuntun para pembaca sekalian menjadi pribadi yang lebih baik.
Bulan Oktober ini bertepatan dengan bulan Muharram dalam kalender Hijriyah, dimana sejarah mencatat dibulan ini Rasulullah SAW berhijrah dari Mekkah ke Madinah. Untuk menghindari orang kafir Quraisy dan lebih mantab dalam menyebarkan agama islam. Sebagaimana ayat Al-Qur’an menjelaskan dalam surat An-Nisa’ ayat 100 “Barangsiapa berhijrah di jalan Allah, niscaya mereka mendapati di muka bumi ini tempat hijrah yang luas dan rizki yang banyak”.